Budidaya Cabai Merah Keriting

LAMPUNG UTARA (RNSI) – Cabai merah (Capsicum annuum) termasuk famili Solanaceae dan merupakan salah satu komoditas sayuran yang memiliki banyak manfaat, bernilai ekonomi tinggi, dan prospektif. Buah cabai selain dapat dikonsumsi segar untuk campuran bumbu masak juga dapat diawetkan misalnya dalam bentuk acar, saus, tepung cabai, dan buah kering. Cabai merah cocok dibudidayakan, baik di […]

Continue Reading

Ikanesia, Pemuda Asal Yogyakarta Pelopori Budidaya Lele Sehat nan Inspiratif

YOGYAKARTA (RNSI) – Abbas Abdurrahman menjadi pelopor budidaya ikan lele sehat di Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY). Dirinya mendirikan tempat usaha berlabel Ikanesia yang berlokasi di Dusun Sawo, Kelurahan Wirokerten, Kapanewon Banguntapan, Kabupaten Bantul, dengan terus mengembangkan usahanya di bidang pangan dengan label organic food. “Kami sungguh-sungguh berusaha produk ikan lele Ikanesia itu sehat untuk dikonsumsi,” […]

Continue Reading

Tanaman Aquascape Butuh Injeksi CO2

JAKARTA (RNSI/SMSI) – Bukan suatu rahasia jika ada dua persyaratan paling mendasar bagi tanaman untuk tumbuh melalui fotosintesis, yakni nutrisi dan cahaya. Untuk pertumbuhan tanaman yang baik, nutrisi yang sangat penting dibutuhkan adalah karbon. Mengapa? Karbondioksida (CO2) berlimpah di atmosfer. Dengan demikian, tanaman cukup mengambil karbonnya langsung dari CO2 untuk melakukan fotosintesis dan tumbuh. Kondisi […]

Continue Reading

DPM-TSP Pekanbaru Luncurkan Aplikasi PIC, Informasi Investasi

PEKANBARU (RNSI/SMSI) – Pekanbaru Investment Centre (PIC) yang dirancang Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPM-PTSP) Kota Pekanbaru, sajikan informasi seputar investasi. Kepala DPM-PTSP Kota Pekanbaru Akmal Khairi menjelaskan, PIC merupakan tempat yang menyediakan informasi bagi para pelaku usaha atau investor, baik sebelum maupun sesudah berinvestasi di Pekanbaru. “Jadi kita bukan hanya yang […]

Continue Reading

Pembudidaya Ikan Gurame di Ciamis Mampu Raup Jutaan Rupiah

JAWA BARAT (RNSI/SMSI) – Ikan gurame, yang dalam bahasa latinnya disebut dengan Osphronemus gouramy, merupakan jenis ikan air tawar yang sangat prospektif dengan pola pembudidayaan yang optimal. Masyarakat Indonesia menggemari ikan gurame dikarenakan rasanya yang khas, dengan daging tebal dan gurih. Tidak sedikit pembudidaya gurame menjadi pengusaha sukses dan mampu merubah tatanan hidupnya menjadi lebih […]

Continue Reading

Agrobisnis Tanaman Hias Masih Prospektif, Mampu Raup Puluhan Juta Rupiah

LAMPUNG UTARA (RNSI/SMSI) – Meski bukanlah sebagai salah satu kebutuhan pokok manusia, tanaman hias yang kerap memiliki karakter maupun kombinasi warna yang indah, mampu memenuhi kebutuhan biologis manusia berupa kesenangan, ketenangan, juga kepuasan hati. Tak heran jika tanaman hias manjadi salah satu alternatif agrobisnis yang prospektif dari masa ke masa. Namun tentunya, untuk dapat memberikan […]

Continue Reading

Industri Kreatif Batu Akik Kembali Marak

LAMPUNG UTARA (RNSI/SMSI) – Industri kreatif, pada prinsipnya, mampu meningkatkan perekonomian masyarakat madani yang mandiri dan secara tidak langsung dapat mengangkat harkat serta derajat suatu daerah. Di awal tahun 2000 sampai akhir 2007 silam, industri kreatif yang digawangi para pengrajin batu akik ‘booming’ di segenap penjuru tanah air. Banyak warga yang beralih profesi menjadi pengrajin […]

Continue Reading

Motivasi Anak Agar Miliki Semangat Pantang Menyerah 

JAKARTA (RNSI/SMSI) – Orangtua mana yang tidak bahagia apabila mempunyai anak yang optimis dan tidak mudah menyerah dalam menggapai impianna. Agar anak mempunyai sikap yang tidak pantang menyerah, orangtua–dalam hal ini peran ibu–sangat penting untuk membimbing serta menanamkan rasa pantang menyerah pada anak-anaknya sedari dini. Seperti dilansir dari akun Instagram @parentalk.id, melalui laman diadona.id, berikut […]

Continue Reading

Godong Kucing atau Daun Jintan Mampu Redakan Stres dan Kecemasan 

LAMPUNG UTARA (RNSI/SMSI) – Penderita diabetes wajib mengetahui kalau Daun Jintan mampu menurunkan kadar gula darah bahkan sangat bermanfaat untuk berbagai gangguan kesehatan lainnya. Dari berbagai sumber yang dirangkum, daun Jintan atau yang juga dikenal dengan sebutan Daun Sukan, Acerang, Acrang, Ajiran, Daun Hati-Hati, Godong Kucing, Godong Kambing, Majha Nereng, Iwak, Golong, juga Kunu Etu […]

Continue Reading