Sepekan, 13 Tersangka 3C Diamankan Polres Lamteng

LAMPUNG TENGAH (RNSI/SMSI) – Dalam sepekan jajaran Polres Lampung Tengah mengamankan 13 tersangka dalam kasus tindak pidana kejahatan perjudian, dan tindak pidana Curat, Curas, dan Curanmor (C3). Sesuai instruksi dan atensi dari Kapolri dalam pemberantasan tindak pidana khususnya perjudian, di wilayah hukum Polres Lamteng. Hal itu disampaikan oleh Kapolres Lamteng, AKBP. Dofie Pahlevi Sanjaya, didampingi […]

Continue Reading

Kapolres Lampura Resmikan Polsubsektor Abung Kunang

LAMPUNG UTARA (RNSI/SMSI) – Kepala Kepolisian Resor (Kapolres) Lampung Utara, AKBP Kurniawan Ismail, resmikan Polsubsektor Abung Kunang di Desa Aji Kagungan, Kecamatan Abung Kunang, Kabupaten Lampung Utara, pada Selasa, 30 Agustus 2022. Dalam sambutannya, Kapolres Lampung Utara, AKBP Kurniawan, menyampaikan ucapan terima kasih kepada seluruh lapisan masyarakat yang telah membantu sehingga Polsubsektor Abung Kunang dapat […]

Continue Reading

Mardiana Tinjau Program SPALD-S Desa Sukamenanti

LAMPUNG UTARA (RNSI/SMSI) – Anggota Fraksi Partai NasDem Komisi IV DPRD Provinsi Lampung, Mardiana, S.T., M.T., meninjau Pembangunan Sarana Sistem Pembuangan Air Limbah Domestik-Setempat (SPALD-S) tahun 2022 di Desa Sukamenanti, Kecamatan Bukitkemuning, Lampung Utara, yang dibawa melalui program aspirasi. Kegiatan peninjauan itu berlangsung pada Sabtu, 27 Agustus 2022. Dari hasil pengawasan yang dilakukan Mardiana, dirinya […]

Continue Reading

Polres Lampura Berantas Judi, Hi. Budi Utomo – Ardian Saputra Apresiasi

LAMPUNG UTARA (RNSI/SMSI) – Konsistensi Kepolisian Resor (Polres) Lampung Utara (Lampura) berantas segala bentuk penyakit masyarakat, khususnya perjudian disertai dengan mengamankan sejumlah pelakunya, diapresiasi Pemerintah Kabupaten Lampura. Bupati Hi. Budi Utomo, didampingi Wakil Bupati Ardian Saputra, menyatakan, kinerja seluruh jajaran Polres Lampura di setiap tingkatan guna menciptakondisikan keamanan dan ketertiban masyarakat wajib diberikan apresiasi. “Kita […]

Continue Reading

Operasi Bina Kusuma Krakatau 2022, Polres Lampura Jaring Pasangan Tidak Sah di Penginapan

LAMPUNG UTARA (RNSI/SMSI) – Operasi Bina Kusuma Krakatau 2022 yang di gelar oleh Satuan tugas (satgas) Polres Lampung Utara pada Sabtu, 27 Agustus 2022, pukul 22.00 s/d 04.00 WIB menjaring beberapa pasangan bukan suami isteri. Satgas yang dipimpin Kabagops Kompol Arjon Safrie, selaku Karendal ops itu, menyampaikan razia itu juga menyasar kelompok pemuda yang nongkrong […]

Continue Reading

Polsek Muarasungkai Tangkap Pelaku Judi Koprok

LAMPUNG UTARA (RNSI/SMSI) – Tim Opsnal Polsek Muara Sungkai meringkus terduga pelaku judi koprok berinisial HRM (42), warga Desa Banjarnegeri, Kecamatan Muarasungkai, Lampung Utara. Kapolsek Muarasungkai, Ipda Hasbuan, mewakili Kapolres Lampung Utara, AKBP Kurniawan, membenarkan pihaknya telah menangkap seorang terduga pelaku judi koprok, pada Kamis kemarin, 25 Agustus 2022, pukul 21.00 WIB, dengan tempat kejadian […]

Continue Reading

Main Togel Online, Polisi Ciduk Dua Warga Bungamayang

LAMPUNG UTARA (RNSI/SMSI) – Diduga bandar judi togel, dua pria masing-masing berinisial H (63), warga Desa Negaratulangbawang, Kecamatan Bungamayang, Lampung Utara, dan rekannya E (46), warga Desa Sukadana Udik diringkus Tim Opsnal Polsek Bungamayang. Keduanya digelandang ke Mapolsek, pada Rabu, 24 Agustus 2022, sekitar pukul 20.45 WIB berikut barang bukti berupa 1 (satu) unit handphone […]

Continue Reading

Sukatno: Pekerjaan Jembatan Subik-Gununggijul masih Tunggu Uji Fisik, Belum Serahterima

LAMPUNG UTARA (RNSI/SMSI) – Plt. Kadis PUPR Kabupaten Lampung Utara, Sukatno, menepis jika pekerjaan proyek pembangunan jembatan lantai ruas jalan Desa Subik menuju Desa Gununggijul, Kecamatan Abung Tengah, Lampung Utara, telah diserahterimakan. “Belum diserahterimakan pekerjaan itu, Mas. Karena kita masih menunggu hasil uji fisik dari UBL,” tepis Sukatno, melalui pesan whatApps, Kamis, 25 Agustus 2022. […]

Continue Reading

Fakta Persidangan II Bunda Merry, Saksi Santri Mengaku Tidak Ada Paksaan Pun Perekrutan

LAMPUNG UTARA (RNSI/SMSI) – Kali kedua, aktivis perempuan Bunda Merry berlangsung di ruang sidang Pengadilan Negeri (PN) Kotabumi, Kabupaten Lampung Utara (Lampura), pada Kamis, 25 Agustus 2022. Terdapat fakta menarik dalam persidangan tersebut. Dari persidangan yang meminta keterangan para saksi santri, di hadapan majelis hakim, ketiga saksi santri tersebut mengaku tidak ada paksaan dan Bunda […]

Continue Reading

Jika Terbukti Tidak Mengindahkan SOP Pembangunan Jembatan Subik-Gununggijul, Pemkab Lampura Diminta mem-Black List CV Putra Samego

LAMPUNG UTARA (RNSI/SMSI) – Terkait hasil akhir proyek pembangunan jembatan lantai ruas jalan Desa Subik menuju Desa Gununggijul, Kecamatan Abung Tengah, Lampung Utara, diduga dikerjakan tanpa mengikuti petunjuk pelaksanaan dan petunjuk teknis serta arahan pihak Dinas PUPR Lampura. Bagaimana tidak, dari hasil penelusuran awak media ini, belakangan ini, baru beberapa hari usai pekerjaan itu diserahterimakan […]

Continue Reading