Pangan Balak dan Karnapal 1500 Sinjang Iringi Krui Fair

PESISIR BARAT (RNSI) – Gelaran Krui Fair akan dibuka Bupati pada Selasa malam 20/6/2023 akan diiringi Pangan Balak dan Karnaval Sinjang ( Kain Sarung) khas Pesisir Barat yang dikuti 1500 peserta. Untuk Pangan Balak (makan bersama) panitia telah menyiapkan 600 Pahar yang berisi berbagai macam makanan asli Pesisir Barat. Sementara karnaval Sinjang setiap peserta diwajibkan […]

Continue Reading

Bupati Pesisir Barat Dijadwalkan Buka Krui Fair 2023

PESISIR BARAT (RNSI) – Bupati Pesisir Barat Agus Istiqlal, dijadwalkan membuka pameran pembangunan atau Krui Fair 2023, di halaman komplek perkantoran Pemkab setempat, pada Selasa, 20 Juni 2023. Jon Edwar, Ketua Panitia mengatakan, gelaran Krui Fair tujuannya untuk membangkitkan gairah pelaku usaha (UMKM) yang ada di Pesisir Barat. Menurut dia, pihaknya telah menghadirkan 90 pelaku […]

Continue Reading

Tekab 308 Presisi Bekuk DPO Kasus Curat

PESISIR BARAT (RNSI) – Tekab 308 Presisi Polres Pesisir Barat dan Tekab 308 Presisi Polsek Pesisir Tengah berhasil membekuk AD pelaku tindak pidana pencurian dengan pemberatan (curat), Selasa, (16/05/2023). Kapolres pesisir barat AKBP Alsyahendra, SIK, MH melalui Kapolsek Pesisir Tengah, Kompol Zaini Dahlan, SH, MH membenarkan bahwa Tekab 308 gabungan Polsek dan Polres telah mengamankan […]

Continue Reading

Pekon Gunung Kemala Salurkan BLT-DD Ke Rumah KPM

PESISIR BARAT (RNSI) – Pemerintah Pekon Gunung Kemala, Kecamatan Way Krui menyalurkan Bantuan Langsung Tunai-Dana Desa (BLT-DD) tahap pertama tahun anggaran 2023 kepada 27 Keluarga Penerima Manfaat (KPM), Jumat, (12/5 2023). BLT-DD Januari, Febuari dan Maret dibagikan kepada warga KPM yang memiliki penyakit menahun atau stroke, dan anak cacat. Pantauan wartawan, BLT-DD dibagikan secara door […]

Continue Reading

20 KPM Pekon Way Batang Terima BLT-DD Tahap Pertama

PESISIR BARAT (RNSI) – Pemerintah Pekon Way Batang, Kecamatan Lemong, menyalurkan Bantuan Langsung Tunai-Dana Desa (BLT-DD) tahap pertama tahun anggaran 2023 kepada 20 Keluarga Penerima Manfaat (KPM), di Balai Pekon setempat, Kamis (11/5 2023). “BLT-DD untuk bulan Januari, Februari dan Maret telah dibagikan dan diterima 20 KPM,” terang M. Munadi, Peratin Way Batang. Dikatakan, 20 […]

Continue Reading

Puluhan Pejabat Pemkab Pesibar Dilantik

PESISIR BARAT (RNSI) – Sejumlah Pejabat Tinggi Pratama, Administrator, dan Pelaksana di lingkungan Pemkab Pesisir Barat, Jumat kemarin, 5 Mei 2023, sekira pukul 13.00 WIB, akan dilantik Bupati Pesisir Barat Agus Istiqlal. Pelantikan puluhan pejabat itu disebabkan beberapa OPD atau Satker mengalami kekosongan, sebab pimpinan terdahulu telah memasuki usia pensiun. “Jumlah yang akan dilantik hari […]

Continue Reading

Tim Media Streaming Resahkan Peratin Pesisir Barat

PESISIR BARAT (RNSI) – Ratusan Peratin (Kepala Desa) di Kabupaten Pesisir Barat, Lampung, resah terkait besarnya dana publikasi bersumber dari Dana Desa (DD) yang diajukan bebeberpa oknum tim media TV (streaming). Keresahan itu dikemukakan pengurus Apdesi kecamatan yang ada di Kabupaten Pesisir Barat. Menurut mereka (Peratin) keresahan disebabkan nilai kerjasama publikasi yang dibebankan” tim media […]

Continue Reading

Protokol Pemkab dan Humas DPRD Pesisir Barat Dinilai Kurang Menghargai Marwah Ketua Organisasi Kewartawanan

PESISIR BARAT (RNSI) – Protokol pemkab dan humas DPRD menuai kritikan dari para jurnalis yang ada di Pesisir Barat. Sebab, mereka dinilai kurang menghargai organisasi wartawan yang ada di Pesisir Barat, termasuk Persatuan Wartawan Indonesia (PWI). Hal itu terlihat saat DPRD menggelar paripurna dalam rangka HUT Pesisir Barat ke -10, Selasa, 2 Mei 2023. Meski […]

Continue Reading

Pohon Tumbang Lalulintas Sempat Terganggu

PESISIR BARAT (RNSI) – Hujan deras yang mengguyur wilayah Pesisir Barat, menyebabakan satu batang pohon tumbang di jalan penghubung Liwa-Krui. Akibatnya hilir mudik kendaraan sempat terganggu. Informasi yang berhasil dihimpun menyebutkan, pohon tumbang tersebut terjadi pada Kamis, (27/4/2023) sekira pukul 19.00 Wib, tepatnya di perbatasan Taman Nasional Bukit Barisan Selatan (TNBBS). Guna lancarnya arus lalu […]

Continue Reading